Wajib Kamu Ketahui, Ini Kelebihan & Kekurangan Hero Aldous Mobile Legends !

Wajib Kamu Ketahui, Ini Kelebihan & Kekurangan Hero Aldous Mobile Legends !


Mobile Legends kembali kedatangan Hero baru bernama Aldous si Contractor yang katanya punya damage super besar.

Referensi pihak ketiga
Aldous merupakan Hero dengan role Fighter yang punya kemampuan untuk melakukan push.
Hero satu ini baru akan mengeluarkan kemampuan sesungguhnya saat pertandingan memasuki mid hingga end game.
Aldous adalah hero fighter di Mobile Legends yang memiliki kemampuan scaling sangat mengerikan.
Dikutip dari Kotakgame.com (13/12/2018), Hero ini memiliki tipe Fighter jadi jangan diragukan lagi damage nya. Dengan menggunakan build ini kalian akan dengan mudah mengalahkan musuh dengan sekali pukul.
Namun, Aldous enggak begitu populer dibanding Selena yang dirilis beberapa minggu sebelumnya. Penampilannya di mode Ranked atau pun Classic terbilang jarang meski enggak bisa dibilang langka.

Referensi pihak ketiga
Berikut ini Kelebihan dan Kekurangan Hero Aldous Mobile Legends
Kelebihan Hero Aldous
  • Skill 1 miliknya membuat basic attack selanjutnya sangat sakit.
  • Meskipun tidak memiliki item, skill dari Aldous sudah sangat sakit.
  • Ultimate-nya dapat digunakan dari mana saja.
Kelemahan Hero Aldous
  • Lemah di early game.
  • Pasif-nya tergantung pada skill 1.